iklan DIALOG: Bupati Tanjabtim, H. Romi Hariyanto, saat berdialog dengan delapan tenaga kesehatan di Kabupaten Tanjabtim yang menerima SK CPNS dari Kementerian Kesehatan RI, Rabu (19/6) kemarin,  FOTO: MAUALANA/JAMBIEKSPRES.
DIALOG: Bupati Tanjabtim, H. Romi Hariyanto, saat berdialog dengan delapan tenaga kesehatan di Kabupaten Tanjabtim yang menerima SK CPNS dari Kementerian Kesehatan RI, Rabu (19/6) kemarin, FOTO: MAUALANA/JAMBIEKSPRES.

JAMBIUPDATE.CO, MAUARA SABAK - Delapan tenaga kesehatan di Kabupaten Tanjabtim terima SK CPNS dari Kementerian Kesehatan RI, Rabu (19/6). Delapan orang, yakni 1 dokter dan 7 bidan. Sebelumnya, ke 8 tenaga kesehatan ini merupakan tenaga PTT Kementrian Kesehatan RI.

Setelah menanti sekian lama, tentunya para tenaga kesehatan yang menerima SK ini menjadi kebahagian tersendiri, " kata Bupati Tanjabtim, H. Romi Hariyanto.

Dikatakannya, larangan penggadaian SK ini bukan tidak beralasan. Dirinya tidak ingin melihat ASN di Tanjabtim ini yang memiliki gaji yang minus. 

Jika minus dampaknya akan kehilangan semangat kerja. "Boleh digadai tapi harus bermanfaat," katanya. (lan)


Berita Terkait



add images