Komisi V dalam rapat dengan Ditjen Perhubungan udara, meminta pemerintah menunda bagasi berbayar tersebut dan mengkaji ulang. Foto : Ist

Bakri: Komisi V Minta Pemerintah Tunda Bagasi Berbayar

Posted on 2019-01-29 20:03:12 dibaca 1154 kali

JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Polemik Bagasi berbayar yang menjadi perbincangan hangat di kalangan masyarakat, membuat komisi V DPR RI bertindak.

Menyikapi banyaknya keluahan masyarakat, H. Bakri bersama komisi V dalam rapat dengan Ditjen Perhubungan udara, meminta pemerintah menunda bagasi berbayar tersebut dan mengkaji ulang.

"Pemerintah harus mempertimbangkan kemmapuan masyarakat, untuk menjaga keberlansungan penerbangan di Indonesia," ujar Bakri dalam rapat bersama Kementrian Perhubungan RI.

Selain itu, penataan bandara dan penerbangan juga sangat diperlukan, untum menciptakan penerbangan yang kondusif serta berdaya saing. (wan)

Copyright 2019 Jambiupdate.co

Alamat: Jl. Kapten Pattimura No.35, km 08 RT. 34, Kenali Besar, Alam Barajo, Kota Jambi, Jambi 36129

Telpon: 0741.668844 - 0823 8988 9896

E-Mail: jambiupdatecom@gmail.com