iklan
"Sama seperti yang sebelumnya, kami mendapati kotak amal itu sudah kebuka di tempat sholat perempuan," ucapnya.

Beruntung uang di dalam kotak amal tersebut tak sempat diambil pelaku lantaran telah kepergok oleh warga.

"Uangnya Rp 27 ribu udah damasukin ke kantong plastik sama pelaku namun ditinggalkan saat dipergoki warga dan meninggalkan dua barang bukti yakni gunting besi dan topi," ungkap Said.

Sementara itu, menurut keterangan warga lain, pada saat kejadian si pelaku tersebut hampir di tangkap warga namun berhasil menghindar dan kabur.

"Sudah hampir kami tangkap, tapi lepas, kabur," kata salah satu warga yang ditemui di Masjid.

Selanjutnya pihak RT mengaku sudah melaporkan kejadian itu ke Babinkamtibmas setempat. (*)


Berita Terkait



add images