Berita Daerah

Antisipasi Geng Motor di Muaro Jambi, Polres Bentuk GWA Bersama Pengurus Sekolah

JAMBIUPDATE.CO, MUARO JAMBI– Persoalan kenakalan remaja dan tindak kriminalitas geng motor menjadi konsentrasi jajaran Polres Muaro Jambi saat ini. Bagaimana tidak, di wilayah hukum Polres Muaro  Jambi saat inui sedang marak-mar...

0 Comments

Jalan MH Thamrin Sungai Penuh Berlubang  

JAMBIUPDATE.CO, SUNGAI PENUH- Jalan di MH Thamrin Desa Sumur  kota Sungai Penuh sangat memprihatinkan, akibat amblesnya jalan membuat lobang besar berdiameter 2 meter serta kedalaman 3 meter di tengah badan jalan. Hal ini mengganggu a...

0 Comments

Tanjabtim Apel dan Gelar Pasukan Siaga Karhutla

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- Dalam rangka mengantisipasi terjadinya Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla), Pemerintah Kabupaten Tanjabtim melaksanakan apel dan gelar pasukan siaga Karhutla, Kamis (11/7) kemarin. Hal itu menindaklanjuti penet...

0 Comments

Pergi Mencari Ikan di Laut, Seorang Nelayan di Tanjabtim Dikabarkan Hilang di Perairan Ambang Luar

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK - Seorang Nelayan di Kabupaten Tanjabtim dikabarkan hilang di perairan Ambang Luar saat pergi mencari ikan di laut, Kamis (11/8) siang. Dari informasi yang didapat korban yang bernama M. Yusuf (32), warga Sungai ...

0 Comments

Lomba Buka Gembok, Lapas Kuala Tungkal Latih Kesigapan Petugas

JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Pengamanan merupakan salah satu tugas pokok setiap petugas Lapas maupun Rutan, oleh karena itu setiap petugas Lapas wajib menjaga dan melatih fisiknya agar selalu tampil prima dalam menjalankan tugas. Kalapas I Gusti...

0 Comments

Sambut Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Asian Agri Beri Penghargaan Desa Bebas Api 2023 Kepada Desa Semambu di Jambi

JAMBIUPDATE.CO, TEBO-Melalui salah satu unit bisnisnya PT Rigunas Agri Utama (PT RAU), Asian Agri memberikan penghargaan Desa Bebas Api (DBA) kepada Desa Semambu yang terletak di Kecamatan Sumay, Kabupaten Tebo, Jambi. Penghargaan ini diber...

0 Comments

Tahun Ajaran Baru, Toko Emas Dikunjungi Warga

JAMBIUPDATE.CO, MUARA BUNGO- Memasuki tahun ajaran baru sekolah, aktivitas jual beli emas di Pasar Bawah Muara Bungo terpantau mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Alvin, pemilik Toko Emas Elma, mengungkapkan bahwa peningkatan jual...

0 Comments

3.312 Warga Sarolangun Belum Rekam e-KTP

JAMBIUPDATE.CO, SAROLANGUN- Dari data yang diperoleh di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Sarolangun, terdapat 3.312 warga yang belum melakukan perekaman e-KTP. Oleh sebab itu, Disdukcapil kini tengah berupaya men...

0 Comments

Tangkapan Ikan Melimpah, Harga Murah

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- Para nelayan saat ini merasa senang hasil tangkapan melaut cukup banyak jika dibandingkan dengan sebelumnya. Namun meskipun begitu, para nelayan masih mengeluhkan harga jual ke toke penampung yang murah. Seperti...

0 Comments

Disorot Proyek TPS3R Senilai Rp 2,2 M di Koto Renah, Dinilai Abaikan Keselamatan Kerja

JAMBIUPDATE.CO, SUNGAI PENUH- Pengerjaan pembangunan proyek TPS3R oleh Dinas PUPR Provinsi Jambi di Desa Koto Renah, Kecamatan Pesisir Bukit, Kota Sungai Penuh menuai sorotan. Pekerja proyek Pembagunan TPS3R itu dinilai tanpa mengenakan per...

0 Comments



add images