Opini

Keberanian

Pengalaman menarik berikut ini kalau tidak berbagi dengan pembaca rasanya tidak optimal kebahagian yang penulis dapatkan. Bukankan  kebahagian dapat diartikan “apabila kita berbuat untuk orang lain?”, minimal dapat mengub...

0 Comments

Hikmah & Fadilah Maulid Nabi Muhammad SAW

SETIAP bulan Rabiul Awal, umat Islam memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad saw, atau yang lebih populer dengan peringatan Maulid Nabi. Pada bulan ini tepatnya pada hari Senin menjelang terbit fajar 12 Rabiul Awal tahun Gajah bertepatan ...

0 Comments

Mencermati Potensi Peserta Didik

Sistem pendidikan kita telah sampai pada tahapan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) dan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP).Namun, muatannya masih saja menekankan kepada aspek ilmu pengetahuan (kognitif)dan skill akademik(hard skill...

0 Comments

Banjir Melanda, Salah Siapa ?

Tingginya curah hujan yang mengguyur Jambi dalam empat bulan terakhir mengakibatkan air sungai Batanghari meluap. Ini membuat masyarakat yang tinggal di bibir sungai dan dataran rendah kebanjiran. Bahkan pada daerah tertentu air meluap samp...

0 Comments

Pro Kontra Maulid Nabi

JUJUR penulis sempat tertegun sesaat, karena selama ini tidak ada yang melarang atau menyatakan bid’ah peringatan maulid Nabi SAW. Baiklah itu adalah sepenggal kisah penulis tentang peringatan Maulid Nabi kita SAW. Tapi penulis sangat...

0 Comments

Etika Politik dalam Praktek

Saat ini kita bangsa Indonesia sedang memasuki tahun Politik, maka, bermunculan actor politik, semuanya menyuarakan dan menyatakan kami adalah bersama rakyat, kami suara rakyat, kami akan memeperjuangkan kepentingan rakyat, dsb, dsb. Tapi k...

0 Comments

Refleksi Spiritual Keagungan Melayu Jambi Pada Seni Budaya

Pada puncak HUT ke-57 Provinsi Jambi, tepatnya pada malam hari 6 Januari 2014 bertempat di Abadi Convention Center, dihelat pagelaran budaya yang bertajuk “Keagungan Melayu Jambi, Spiritualitas Swarnamelayu”. Even pagelaran ini ...

0 Comments

Pemilih (Pemula) dan Serangan Udara

Pemilih dalam pemilu berdasarkan UU Pemilu Nomor 8 Tahun 2012 tentang Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD dan DPRD mendefinisikan adalah Warga Negara Indonesia yang telah genap berumur 17 (tujuh belas) tahun atau lebih atau sudah atau pernah ka...

0 Comments

Menata dan Menertibkan Jambi

Menata dan menertibkan kota bukanlah pekerjaan mudah. Apa lagi opini yang terlanjur terbentuk di masyarakat bahwa kota diidentikkan dengan penduduknya yang individualis, kepekaan sosialnya yang rendah, jumlah penduduknya padat, sesak, macet...

0 Comments

Gombal Mukiyo Perpolitikan Kita

Gombal mukiyo, sebuah idiom yang memiliki arti sebagai sebuah sifat atau pun sikap dari seseorang yang suka maunya sendiri, tak memedulikan acuan etika serta agama, dan keranjingan mengoleksi barang yang tak berguna dan dengan liar dia send...

0 Comments



add images