iklan Nasi Timbel: Makanan khas Jawa Barat dengan Nasi yang digulung daun pisang dan disajikan dengan lauk ayam, tahu & tempe goreng ditambah sayur asam dan sambel trasi
Nasi Timbel: Makanan khas Jawa Barat dengan Nasi yang digulung daun pisang dan disajikan dengan lauk ayam, tahu & tempe goreng ditambah sayur asam dan sambel trasi
Bagi pengunjung yang sudah pernah men­coba “Smart Quick Lunch” tentu sudah tidak heran lagi dengan menu pintar yang di tawarkan di Jade Res­tauran Aston Jambi Hotel & Conference Center.

Menghadirkan menu-menu pilihan yang bisa dinikmati di waktu makan siang, selain menghadirkan makanan yang lezat, juga dilengkapi dengan nutrisi yang diperlukan tubuh.

“Pelanggan dapat me­nikmati menu-menu nu­santara yang dihadirkan dengan tampilan yang me­nawan,” ujar Cyrila Bertania Sari, Public Relations Man­ager Aston Jambi Hotel & Conference Center.

Adapun menu nusantara yang dapat disantap saat makan siang yakni nasi timbel. Nasi goreng selimut, ayam bakar taliwang, ikan woku belanga, dan menu lainnya. Selain itu, pelang­gan juga dapat menikmati menu lain seperti kebab beef ataupun beefsteak sandwich/ Dan untuk me­nikmati menu yang ditawar­kan, cukup hanya menge­luarkan kocek senilai Rp 50.000 per porsinya.

“Untuk info selengkap­nya bisa menghubungi +62812.907.33.777 / +62741 33 777,atau dengan menambahkan pin Aston Jambi Hotel & Conference Center ke dalam kontak BB anda di 2B4BD537,” tandasnya.

Sumber : Jambi Ekspres

TAGS

Komentar

Berita Terkait

FESTIVE OF OXTAIL

Restoran Cinto Raso Andalkan Gulai Kepala Kakap

Lima Menu Andalan Patut Dicoba

Saung Bambu Puring

Chinese Buffet Delight

Kopi Oey Sediakan Tempat Prawed ala Oriental

Honda Luncurkan All New City

Aquafun, Wisata Air dari Happy World

Rekomendasi




add images