iklan <strong style=JAMBI: PT. BRI Syariah cabang jambi melakukan kontrak kerja sama dengan Perum Perumnas untuk pembiayaan rumah dengan dukungan bantuan dana Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP). ">
JAMBI: PT. BRI Syariah cabang jambi melakukan kontrak kerja sama dengan Perum Perumnas untuk pembiayaan rumah dengan dukungan bantuan dana Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP).

JAMBI –  PT. BRI Syariah cabang jambi melakukan kontrak kerja sama dengan Perum Perumnas untuk pembiayaan rumah dengan dukungan bantuan dana Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP).  Pembiayaan tersebut difokuskan untuk rumah subsidi pemerintah yang dibangun oleh Perumnas dikawasan Sungai Duren sebanyak 460 unit rumah FLPP.

“dengan sudah dilakukannya penandatanganan kontrak kerja sama ini artinya masyarakat yang berhak untuk mendapatkan perumahan bersubsidi akan semakin mudah prosesnya,” ujar Ranggalawe,  Pimpinan Cabang BRISyariah Jambi.

dikatakannya, dalam menyalurkan pembiayaan perumahan untuk masyarakat berpenghasian rendah tersebut, pihaknya menerapkan margin sangat rendah, yakni setara 7,5 persen dimana selama ini margin yang ditetapkan untuk mendapatkan perumahan yakni sebesar 15 persen.

(run) 


Berita Terkait



add images