Berita Daerah

Tindak Lanjut Kunjungan Presiden Jokowi, Tahun Depan Pasar Atas Akan Direnovasi

JAMBIUPDATE.CO, MUARA BUNGO- Pemerintah Daerah Kabupaten Bungo memastikan renovasi Pasar Tradisional Modern atau PTM yang berada di Pasar Atas Muara Bungo akan dilakukan tahun 2025 mendatang. Rencana itu juga merupakan tindak lanjut dari K...

0 Comments

BKPSDM Sarolangun Bakal Umumkan Assemen 9 Selter JPT

JAMBIUPDATE.CO, SAROLANGUN– Seleksi Terbuka atau Selter Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sarolangun saat ini bakal memasuki tahap akhir. Para peserta selter telah mengikuti rangkaian tahap...

0 Comments

50 Persen Jembatan di Tanjabtim Dalam Kondisi Baik

JAMBIUPDATE.CO, MUARASABAK- Pemerintah Kabupaten Tanjabtim melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penata Ruang (PUPR) mencatat ada sekitar 50 persen jembatan di Bumi Sepucuk Nipah Serumpun Nibung dalam kondisi baik. Hal itu disampaikan Kabid Bin...

0 Comments

Sungai Penuh 10 Desa Belum Cairkan Dana Desa

JAMBIUPDATE.CO, SUNGAI PENUH- 10 Desa di Sungai Penuh belum juga mencairkan Dana Desa (DD) untuk tahun 2024. Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara atau KPPN Sungai Penuh, terus menghimbau kepada pemerintah desa baik yang ada di Kabupaten ...

0 Comments

Puting Beliung, Sejumlah Rumah Warga di Muaro Jambi Rusak

JAMBIUPDATE.CO, MUARO JAMBI - Sejumlah rumah milik warga Desa Rukam Kecamatan Rajo Kabupaten Muaro Jambi rusak akibat dihantam angin puting beliung. Berdasarkan data yang diperoleh dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Muaro Jamb...

0 Comments

Bumi Bungo Terancam Hancur, Puluhan Eksavator untuk PETI Terus Beroperasi

JAMBIUPDATE.CO, MUARA BUNGO– Aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin atau PETI menggunakan alat berat jenis Eksavator di kabupaten Bungo seakan tidak bisa dimusnahkan. Berulang kali dirazia oleh tim gabungan hingga berujung diamankanny...

0 Comments

Seribu Lebih Surat Suara Pilgub di Batanghari Rusak

JAMBIUPDATE.CO, BATANGHARI - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Batanghari, menemukan surat suara yang rusak pada saat proses penyortiran dan pelipatan surat suara calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi untuk pemilihan kepada daerah 2024. Rabu (3...

0 Comments

Disdikbud Akan Segera Isi Kekosongan Kepsek, Guru Penggerak Jadi Syarat Utama

JAMBIUPDATE.CO, SAROLANGUN - Puluhan Jabatan Kepala Sekolah di lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Sarolangun saat ini masih mengalami kekosongan dan di isi oleh Pelaksana Tugas Kepala Sekolah. H. Arsyad, Kadis Pendidikan dan Kebudayaan ...

0 Comments

Realisasi APBD Sarolangun Tahun 2024, Rendah

JAMBIUPDATE.CO, SAROLANGUN– Hingga memasuki akhir bulan Oktober Tahun 2024, Realisasi Pendapatan dan Realisasi Belanja Daerah dari total Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Sarolangun masih tergolong rendah. Terca...

0 Comments

Belasan Mobil Dinas di Kerinci Terjaring Operasi Penertiban

  JAMBIUPDATE.CO, KERINCI- Belasan Mobil Dinas (Mobnas) pejabat bandel Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kerinci terjaring operasi penertiban yang diinisiasi oleh Pj Bupati Kerinci Asraf. Penertiban tersebut menandakan langkah tegas Pj B...

0 Comments



add images