Metropolis

Atasi Over Kapasitas Lapas

Untuk mengatasi over kapaitas dari lembaga Pemasyarakatan (Lapas), harus diadakan klasifikasi yang membedakan setiap narapidana.  Khususnya klasifikasi ini ditujukan untuk mereka yang terasngkut kasus narkoba. Hal ini ditegaskan ...

0 Comments

Industri Perbankan Meningkat

Perkembangan industri perbankan di Indonesia terus menunjukkan peningkatan yang cukup signifikan. Baik dari sisi kelembagaan maupun kinerja keuangan. Sampai dengan bulan Maret 2013, terdapat 120 bank umum dan 1.653 BPR dengan jumlah kanto...

0 Comments

Demo Kenaikan Harga BBM Terus Berlanjut

Aksi demonstrasi menolak rencana kenaikan BBM kembali dilakukan para mahasiswa di halaman kantor gubernur Jambi, Jumat (14/6) sekitar pukul 11.00 WIB. Mereka menamakan  dirinya sebagai  Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Korkum Univ...

0 Comments

Gubernur Diminta Siapkan Regulasi

Gubernur Jambi, Hasan Basri Agus (HBA) diminta menyiapkan regulasi dan aturan terkait dengan penyebaran dokter spesialis yang tak merata di Provinsi Jambi. Hal ini menyusul adanya masukan dari Menteri Kesehatan RI, Nafsiah Mboi saat berku...

0 Comments

Pelayanan RSUD RM Disorot

Pelayanan Kesehatan yang ada di Rumah Sakit Umum Daerah Raden Mattaher (RSUD RM) mendapatkan sorotan dari Menteri Kesehatan RI, Nafsiah Mboi. Dia menegaskan, jika pihak rumah sakit tak bisa meningkatkan pelayanan, untuk apa membuat rumah ...

0 Comments

Lagi, Demo Tolak Kenaikan Harga BBM

Unjuk rasa menolak kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) di simpang empat BI, Telanaipura, Kota jambi, Rabu (12/6) siang, diwarnai kericuhan. Kericuhan terjadi saat puluhan mahasiswa STMIK NH Jambi akan membakar ban mobil di t...

0 Comments

Cawako Paparkan Visi Misi di DPRD

DPRD Kota Jambi, Rabu (12/6), menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian visi dan misi pasangan calon walikota dan wakil walikota Jambi priode 2013–2018. Secara umum, semua pasangan menyatakan akan meningkatkan pe...

0 Comments

Menkes Resmikan 2 Gedung Perawatan RSU Raden Mataher

Menteri Kesehatan Republik Indonesia dr. Nafsiah Mboi meresmikan gedung perawatan dr. Endang Rahayu Sedyaningsih, Rumah Sakit Umum Daerah Raden Mattaher Jambi Selasa,(11/06). Pembangunan gedung perawatan itu merupakan pemenuhan kebutu...

0 Comments

KPID Kupas Teknik Siaran dan Reportase Radio

Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Prov Jambi menggelar pelatihan SDM penyiaran Indonesia, Selasa (11/6) pukul 08.00 WIB-12.00 WIB, di Hotel Harvest. Pelatihan diikuti  perwakilan berbagai lembaga penyiaran TV dan rad...

0 Comments

FAS Kampanye Keliling Kota

Salah satu pasangan Calon Walikota (Cawako) Jambi Priode 2013–2018 , SY Fasha - Abdullah Sani (FAS), Selasa (10/6) pukul 14.00 WIB, melakukan kampanye mengelilingi Kota Jambi menggunakan sepeda motor. Kawasan ...

0 Comments



add images