Teknologi

Semakin Bergaya dengan Stilus dan Layar Lebar Galaxy Note 4

Pabrikan Samsung memanjakan penggemar setia melalui fitur ponsel yang diproduksinya. Tak terkecuali untuk seri premium bernama Samsung Galaxy Note 4 yang memiliki berbagai macam spesifikasi fitur istimewa. Mulai dari layar lebar dengan t...

0 Comments

Acer One 10, Gabungan Notebook dan Tablet

Di era PC+ saat ini, konsumen membutuhkan gadget yang lengkap untuk memenuhi semua kebutuhan. Untuk itu, Acer menjawab semua kebutuhan pengguna dengan menggabungkan notebook dan tablet menjadi satu perangkat sehingga pengguna tidak perlu la...

0 Comments

Laris Manis, Ribuan Evercoss Winner Y Ludes Kurang dari 1 Jam

JAMBIUPDATE.COM, JAKARTA - Ribuan unit smartphone Evercoss Winner Y ludes terjual di Lazada dalam waktu kurang lebih satu jam. Untuk penjualan smartphone Octa-Core tersebut Evercoss membatasi hanya sebanyak enam ribu unit, mengingat kete...

0 Comments

iPhone 6 dan Burger Tak Rusak setelah Dijatuhkan dari Luar Angkasa

SEBUAH video milik perusahaan pelindung hape asal Califoria, Urban Armor Gear, menunjukkan iPhone 6 tak mengalami kerusakan saat dijatuhkan dari luar angkasa dengan ketinggian 100.000 kaki (30,48 km). Video yang direkam pada bulan...

0 Comments

Microsoft Luncurkan Windows 10, Ini Bedanya dari Windows 8

PERUSAHAAN perangkat lunak komputer, Microsoft akan meluncurkan sistem operasi terbaru Windows 10 di Washington Rabu (21/1) waktu setempat. Dikutip dari laman  PC Pro, Microsoft menyebut peluncuran Windows 10 merupakan langkah perbaik...

0 Comments

HTC One M9 Dilengkapi Kamera 20 MP

Perusahaan teknologi terkemuka asal Taiwan, HTC telah mempersiapkan produk andalan (flagship) yakni  HTC One M9. Dari segi desain, HTC One M9 mempunyai tampilan menyerupai smartphone terdahulunya, HTC One M8. HTC One M9 menggunakan p...

0 Comments

Motorola Segera Luncurkan Penerus Moto G dan Moto E

PERUSAHAAN telekomunikasi asal Amerika Serikat, Motorola berencana meluncurkan 2 seri telepon pintar alias smartphone terbarunya. Dua smartphone terbaru besutan perusahaan yang berbasis di Schaumburg, Illinois itu adalah Moto G Titan dan...

0 Comments

Inilah Komputer Seukuran Flashdisk yang Bakal Jadi Tren

Perangkat PC stick berbasis HDMI akan populer di masa depan. Saat ini perangkat dongle Chromecast yang sudah ada seperti Roku Streaming Stick, Amazon Fire TV Stick, dan Mozilla Matchstick. Vendor pun berlomba-lomba menyediakan perangkat...

0 Comments

TextBlade Menyaingi Kenyamanan Mengetik di Keyboard Komputer

Keberadaan perangkat bergerak semakin memudahkan pekerjaan manusia dalam berbagai bidang. termasuk keperluan bekerja dengan mengetik. Ketika hendak menggunakan smartphone untuk mengetik cepat, umumnya banyak pengguna mengalami kendala. ...

0 Comments

Project Ara, Smartphone Bongkar Pasang Besutan Google Segera Meluncur

RAKSASA mesin pencarian, Google berencana akan merilis smartphone rakitan yang dapat dibongkar pasang dengan nama Project Ara di Puerto Riko pada pertengahan tahun 2015 ini. Project Ara sendiri merupakan proyek smartphone modular yang pe...

0 Comments



add images