
JAMBIUPDATE.CO,- Idul Adha merupakan hari besar umat muslim selain Idul Fitri. Momen Idul Adha selain dikaitkan dengan rangkaian ibadah haji, juga lekat dengan kisah Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail. Hari raya Idul Adha yang dirayakan setiap 1...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Kedatangan Jemaah Calon Haji (JCH) disambut dengan cuaca panas saat tiba di Makkah Al-Mukarramah. Suhu rata-rata di Kota Kelahiran Nabi Muhammad SAW ini berkisar antara 30 – 45 derajat Celsius. Kepala Bidang P...
JAMBIUPDATE.CO, MADINAH - Pemberangkatan jemaah haji Indonesia gelombang pertama dari Tanah Air menuju Madinah berlangsung dari 24 Mei sampai 16 Juni 2023. Hingga hari ini, tercatat ada 224 kloter dengan 85.183 jemaah yang sudah mendarat di...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jambi H. Sudirman,SH,MH berpesan kepada para jemaah calon haji untuk meluruskan niat semata-mata hanya karena Allah SWT, senantiasa menjaga kesehatan dan kompak dalam rombongan, jug...
JAMBIUPDATE.CO, JAKARTA- Keterlambatan penerbangan masih terus terjadi sampai hari ke-13 keberangkatan jemaah haji Indonesia ke Arab Saudi. Keterlambatan itu terjadi baik dalam penerbangan Garuda Indonesia maupun Saudia Airlines. Direktur ...
JAMBIUPDATE.CO, KUALATUNGKAL - 394 Calon Jamaah Haji (CJH) asal Kabupaten Tanjung Jabung Barat dijadwalkan akan diberangkatkan pada Tahun 2023 ini. Hal itu sampai kan oleh Kasi Haji dan Umroh Kementerian Agama ( Kamenag) Kabupaten Tanjung ...
JAMBIUPDATE.CO, MAKKAH- Sebanyak 359 jemaah asal Grobogan, Jawa Tengah, menjadi rombongan pertama yang tiba di Makkah Al-Mukarramah. Bus yang mengantar jemaah kelompok terbang (kloter) satu Embarkasi Solo (SOC 01) ini tiba di Hotel Jawharat...
JAMBIUPDATE.CO, ARAFAH- Ketua Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Subhan Cholid kembali meninjau persiapan tenda jamaah haji Indonesia di Arafah. Pemantauan dilakukan berkala untuk memastikan progres penyiapan layanan bagi ...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI - Ribuan Jamaah Calon Haji (JCH) di Provinsi Jambi terancam gagal berangkat. Penyebabnya, karena JCH belum melakukan vaksinasi Covid-19 dosis 1 dan 2 yang menjadi ketentuan melakukan penerbangan udara. Un...
JAMBIUPDATE.CO, JAMBI- Jamaah Calon Haji (JCH) Provinsi Jambi akan masuk ke asrama haji Jambi dimulai pada 4 Juni 2023. Kemudian akan berangkat dari Bandara Jambi ke Bandara Batam pada 5 Juni pukul 16.35 WIB, dan selanjutnya diberangkatkan ...