Metropolis

Tiga Alat Berat Siaga di Lokasi Longsor

Tiga Alat berat yang dikerahkan BPBD Sungaipenuh dan Pemprov Jambi berhasil menyingkirkan material tanah longsoran yang menimbun jalan di KM 6  Sungaipenuh, Minggu (29/12) sekitar pukul 16.00 WIB. Tanah sepenjang 20 meter yang menut...

0 Comments

Jalan KM 6 Longsor, Sungaipenuh - Sumbar Lumpuh

Hujan deras yang menguyur Kab Sungaipenuh dan sekitarnya mengakibatkan ruas jalan Sungaipenuh - Pesisir Selatan, Sumatera Barat di KM 6 tertimbun tanah longsor, Minggu (29/12). Imbasnya, arus transportasi darat antar kedua daerah lumpuh tot...

0 Comments

Malam Tahun Baru, Beberapa Jalan Ditutup

Beberapa ruas jalan di Kota Jambi akan ditutup dan dialihkan pada malam tahun baru nanti. Untuk itu, warga diminta untuk mewaspadainya, sehingga tidak terjebak kemacetan. Kasat Lantas Polresta Jambi, AKP Arif, saat dikonfirmasi meng...

0 Comments

Tanpa Skor, Pelamar CPNS Boleh Protes

Sejumlah instansi pusat maupun daerah sudah mulai mengumumkan hasil kelulusan ujian CPNS 2013. Di sejumlah titik, muncul persoalan karena pengumuman kelulusan hanya mencantumkan nama tanpa skor. Kondisi ini bisa memunculkan dugaan kongkalik...

0 Comments

20 Pejabat Menyusul, Tes Urin Pejabat Pemprov Jambi

Sebanyak 20 pejabat di lingkungan Pemerintah Provinsi Jambi, baik pejabat eselon II dan pejabat eselon III belum melakukan tes urin. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Jambi, Ambok Tuo menyebutkan, tes urin sudah dilakukan beber...

0 Comments

DBD, 12 Korban Meninggal di Kota Jambi

Penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) masih tetap terus harus diwaspadai. Berdasarkan data yang dikeluarkan Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Jambi, sejak awal tahun 2013 hingga akhir tahun, jumlah korban meninggal akibat serangan DBD sebanyak 1...

0 Comments

Cuaca Ekstrim Masih Mengancam Jambi

Cuaca ekstrim masih mengancam Provinsi Jambi. Menurut Prakirawan BMKG Jambi Kurnia Ningsih  dalam 3 hari ke depan, untuk wilayah Barat Jambi, seperti Kerinci, Sarolangun, Bangko, Bungo dan Tebo, termasuk Kota  Jambi, akan berpoten...

0 Comments

Ratusan Lapak di Angsoduo Dihancurkan

Ratusan lapak Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan pasar Angsoduo Jambi ditertibkan aparat gabungan Satpol PP Kota Jambi, Polresta dan TNI, Jumat (27/12). Penertiban setelah sempat tertunda selama satu minggu. Penertiban ini sendiri berla...

0 Comments

4 Poin Dirasionalisasi Kemendagri

Ada sebanyak 4 poin anggaran yang ditetapkan oleh pemerintah Provinsi Jambi dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Jambi tahun 2014, dirasionalisasikan oleh Kemendagri. Hal ini diakui langsung oleh Wakil Gubernur J...

0 Comments

Ketua Komisi IV DPRD Dicopot

Secara tiba-tiba, Fraksi Golkar DPRD Provinsi Jambi mencopot ketua komisi IV DPRD Provinsi Jambi, yang selama ini dijabat Gusrizal. Tak hanya itu, Golkar juga meroling sejumlah anggotanya yang berada di Komisi DPRD Provinsi Jambi. Ini di...

0 Comments



add images