Berita Daerah

Jalan Kuala Jambi Butuh Rambu

MUARASABAK, Sebagai jalan utama masyarakat Kecamatan Kuala Jambi. Sudah seharusnya diimbangi dengan adanya rambu jalan. Namun disepanjang jalan ini boleh dibilang masih minim rambu-rambu jalan. ‘’Jalan ini banyak belokan dan jem...

0 Comments

Tanjabtimur Kurangan Tenaga Kesehatan

MUARASABAK, Kadinkes Tanjab Timur, Samsiran Halim, mengatakan hingga saat ini Tanjab Timur masih kekurangan tenaga kesehatan yang berstatus PNS. Dikatakannya, kekurangan tenaga kesehatan yang berstatus PNS terdiri dari berbagai macam tenaga...

0 Comments

Jalan Provinsi di Muarojambi Rusak Berat

SENGETI, Beberapa jalan milik Pemerintah Provinsi Jambi yang berada di Muarojambi saat ini kondisinya banyak yang mengalami kerusakan. Salah satu contoh jalan provinsi yang saat ini mengalami kerusakan dan terus dikeluhkan oleh masyarakat i...

0 Comments

Dua Kepsek Muarojambi Bakal Dicopot

SENGETI, Kepala SMK 5 Muarojambi dan Kepala SDN 239 Mestong, rencananya akan dicopot dari jabatannya. kedua Kepsek ini dinilai tidak cakap dalam memimpin sekolahnya. Selain itu, hal ini dipicu dari adanya aksi demonstrasi dan penolakan dari...

0 Comments

Hari ini, AJB dan CE Terbang ke Amerika

Provinsi Jambi patut berbangga. Dua putra terbaiknya, yakni Walikota Sungaipenuh Prof Dr H Asafri Jaya Bakri (AJB) MA dan Bupati Sarolangun Drs H Cek Endra (CE), terpilih sebagai peserta executive leader program di Harvard Kennedy School, A...

0 Comments

HIPMI Beri Pelatihan Kewirausahaan

Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Provinsi Jambi akan menggelar seminar dan pelatihan kewirausahaan di Hotel Ceria Abadi. Peserta pelatihan ini adalah pengusaha pemula dan mahasiswa yang sudah mempunyai usaha. Selain itu juga mengaj...

0 Comments

Tunjangan Kinerja Daerah Bertambah Rp 30 M

Pemerintah Provinsi Jambi melakukan penambahan dana sebesar Rp 30 Miliar untuk Tunjangan Kinerja Daerah (TKD) bagi PNS yang ada di Pemerintah Provinsi Jambi. Penambahan besaran TKD ini akan dilakukan terhitung sejak Januari 2013. “Nil...

0 Comments

Lindungi Konsumen, Disperindag Bentuk BPSK

Tingginya praktek kecurangan antara pihak penyedia barang ataupun jasa terhadap konsumen ditanggapi dengan serius oleh  Disperinda g Provinsi Jambi dengan membentuk tim khusus Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK). Nantinya, kons...

0 Comments

Sertifikat TKD Mandala Jaya Raib

KUALATUNGKAL, Mengejutkan, sertifikat Tanah Kas Desa (TKD) Mandala Jaya, Kecamatan Betara, raib dari tangan Pemerintah Desa. Hal tersebut terungkap dalam reses Anggota DPRD Tanjab Barat dapil Betara, baru-baru ini. Data yang dihimpun, TKD y...

0 Comments

Kantor Camat Senyerang Disegel Warga

KUALATUNGKAL, Kantor Camat Senyerang disegel warga. Pasalnya, warga Senyerang menyebut camat tidak pernah tepati janji. Rasa kesal dan marah warga senyerang terhadap camat sampai di puncak. Karena selain tidak menepati janji, warga juga men...

0 Comments



add images