News Corner

Anak Rimba Masuk UNJA

Irman Jaili atau biasa di panggil Besudut (21), menjadi yang pertama mahasiswa asal Orang Rimba Jambi, warga Suku Anak Dalam (SAD), yang masuk ke perguruan tinggi Universitas Jambi (UNJA) tahun 2013. Putra kelahiran Memekal Tanah Garo, Kab....

0 Comments

HUT Jamtos, Menang Dapat Voucer Belanja

Puncak kegiatan HUT Jambi Town Square (Jamtos) yang ke-3 di warnai berbagai perlombaan yang seru peruntunkan masayakat Jambi. Salah satunya lomba tarik tambang yang berlangsung dihalaman parkir Jamtos, Jumat (30/8). Perwakilan grup Be...

0 Comments

Fokus Bekerja, Sarkawi Meniti Karir dari Bawah

Sarkawi, CEO Jambi Ekspres sosok pekerja keras yang telah menggeluti dunia media sejak 22 tahun silam. Ia memulai karirnya benar-benar dari bawah saat bergabung dengan Riau Pos pada 1991 lalu dan berbagai media telah disinggahinya, hingga a...

0 Comments

Moeldoko : Tindak Beking Penjarah BBM

Kasus penjarahan minyak PT Pertamina EP di jalur Tempino- Plaju membuat geram panglima TNI,  Jenderal TNI Moeldoko. Kepala Staf TNI Angkatan Darat itu menyebutkan pihaknya,  bersama Polri akan menindak tegas pelaku Illegal Tapping...

0 Comments

Moeldoko : Tindak Beking Penjarah BBM

Kasus penjarahan minyak PT Pertamina EP di jalur Tempino- Plaju membuat geram panglima TNI,  Jenderal TNI Moeldoko. Kepala Staf TNI Angkatan Darat itu menyebutkan pihaknya,  bersama Polri akan menindak tegas pelaku Illegal T...

0 Comments

Moeldoko : Tindak Beking Penjarah BBM

Kasus penjarahan minyak PT Pertamina EP di jalur Tempino- Plaju membuat geram panglima TNI,  Jenderal TNI Moeldoko. Kepala Staf TNI Angkatan Darat itu menyebutkan pihaknya,  bersama Polri akan menindak tegas pelaku Illegal Tapping...

0 Comments

Simpan Situs Sejarah, Berharap Jadi Tempat Wisata

TIDAK ada yang istimewa dari Desa Dusun Tuo Sumay. Perkebunan karet dan kelapa sawit merupakan pekerjaan utama masayarakatnya. Desa ini mendadak ngetop  paska ditemukannya situs sejarah di desa tersebut UNTUK mencapai desa Dusun Tuo...

0 Comments

Lokakarya dan Penyembuhan Waskita Reki

Waskita Reki akan kembali menggelar  penyembuhan dan  lokakarya yang bertempat di Jambi TV dan aula asrama haji Kota Baru,  28-29 September 2013, mendatang. Menurut salah seorang panitia Nurul, acara tersebut akan langsung...

0 Comments

Ingin Jadi Drummer Terkenal, Masih Kecil Sudah Lincah Menabuh Drum

DI usia 12 tahun, biasanya anak-anak lebih ingin menghabiskan hari-harinya untuk bermain, tentunya setelah jam sekolah berakhir. Tapi tidak dengan Abyan Adib Erwan. Ia lebih suka menggebuk drum untuk menyalurkan hobbynya. ABYAN Adib Erwa...

0 Comments

Behel, Bisa Berbahaya Jika Tak Mengikuti Acuan

Kesehatan mulut yang baik berkontribusi terhadap kesehatan seluruh tubuh Anda. Perawatan gigi tentu lebih dari sekadar menyikat gigi setiap hari. Kebersihan mulut yang buruk akan menyebabkan infeksi dan radang gusi yang akan mempengaruhi ke...

0 Comments



add images