Berita Daerah

Kantor PU Penuh Sampah, Bupati marah

MERANGIN ,  Bupati Merangin, Al Haris, agak sedikit berang ketika mengunjungi Kantor Dinas PU Merangin dan langsung masuk ke ruang Bagian Jasa Marga. Pasalnya, ia melihat kondisi kantor yang sangat kotor. Bupati langsung mengintruks...

0 Comments

Rencana BNN Bangun Balai Rehabilitasi Terkendala Lahan

MUARABULIAN, Tahun 2014 ini BNN Batanghari berencana membangun gedung kantor Balai Rehabilitasi bagi pecandu Narkotika. Namun rencana pembangunan gedung terkendala lahan. "Syarat pembangunan gedung, kami harus menyediakan tanah 5 Hekta...

0 Comments

Box Culvert Jalan ke Bandara Bungo, Ambruk

MUARA BUNGO, Box Culvert menuju Bandara Muara Bungo ambruk. Kondisi box cukup parah. Hanya tinggal sedikit aspal jalan yang masih tersisa. Selebihnya sudah tidak bisa lagi dilewati kendaraan. Beruntung sisi kanan dari arah Muara Bungo, masi...

0 Comments

Warga Minta, Jembatan Langsisip Dibangun

MUARATEBO, Warga Desa Tanjung Aur Cino, Kecamatan VII Koto, saat ini berharap pembangunan ulang jembatan langsisip. Pasalnya jembatan sudah tidak layak untuk dilalui. ‘’Saat ini, warga harus menggunakan rakit untuk menyebrangi s...

0 Comments

Tebo Miliki 6000 Hektar HTR

MUARATEBO, Hutan Tanaman Rakyat (HTR) yang ada di Kabupaten Tebo  diperkirakan seluas 6000 hektar. HTR tersebut diketahui  berada di tiga kecamatan yakni Kecamatan Muara Tabir, Tengah Ilir dan Tebo Ilir. Kepala Dinas Kehutanan...

0 Comments

Pelayanan PDAM Disatukan

KERINCI, Pelayanan air bersih di Kabupaten Kerinci dan Kota Sungaipenuh dilakukan dengan sistim regionalisasi, dengan pengelolaan oleh satu BUMD, yakni PDAM Tirta Sakti.   Sasli Rais, Direktur PDAM Tirta Sakti mengatakan, dengan dis...

0 Comments

Dianggarkan Lagi Rp 1, 2 Miliar

MUARATEBO, Setelah menyelesaikan pekerjaan tahap pertama rehab kantor bupati pada bulan lalu dengan anggaran Rp 1, 3 Milyar (M), pekerjaan tahap dua akan seegra dilaksanakan. Dikatakan Erlinda, Kabid Ekonomi di Setda Kabupaten Tebo, pe...

0 Comments

Samisake di Tungkal Terkendala

Pelaksanaan program Satu Miliar Satu Kecamatan (Samisake) di Tanjab Barat mengalami kendala. Hal ini disampaikan oleh Kepala UPTD Bappeda yang bertanggung jawab menangani berjalannya program Samisake, Edi Sukarno, Senin (31/3).“Ada pe...

0 Comments

Honorer Serbu Kantor BKD

KUALATUNGKAL,  Sekitar 100 pegawai honorer yang mengabdi di Tanjabbar dari tahun 2003, 2004, dan 2005 mendatangi Kantor BKD Tanjabbar Jum'at (28/3). Kedatangan honorer ini menuntut kejelasan pihak pemerintah terutama pada instansi ...

0 Comments

6 Hektar Lahan Warga Kembali Terbakar

MUARASABAK, Kebakaran lahan kembali terjadi di Tanjabtim, kali ini Dusun Teladan Desa Pematang Rahim Kecamatan Mendahara Ulu. Akibat kebakaran lahan ini, titik api pun mulai mendekati perumahan warga. "Kamis (27/3) lalu kebakaran melan...

0 Comments



add images