News Corner

Sumbangkan Emas, Meski Pinjam Baju Senior

PROVINSI Jambi menargetkan 14 medali Emas di ajang Popwil se Sumatera di Jambi. Namun, hanya 1 Emas yang diraih, yaitu pada cabang pencak silat beregu putra. Tak tercapainya target itu dinilai kurangnya perhatian Pemerintah     FATHU...

0 Comments

Disuruh Tanam Pohon Cinta, Berharap Jadi Lebih Baik

JAMBIUPDATE.COM, EKS PSK di Lokalisasi Payo Sigadung atau Pucuk akhirnya ada yang memilih untuk menikah dengan pasangannya. Bagaimana harapan mereka setelah menikah nantinya? WISMAN WAZIR HALAMAN belakang Kantor Walikota Jambi, Rabu (19/1...

0 Comments

Dorong Petani Budidayakan Gaharu di Tengah Anjloknya Harga Karet dan Sawit

JAMBIUPDATE.COM, DI TENGAH keterpurukan harga karet yang cukup membuat pilu nasib petani karet di Jambi, Asgarin Jambi dengan gencar memberikan masukan kepada para petani untuk memanfaatkan lahan untuk tanaman Gaharu, tanaman perkebunan yan...

0 Comments

Terima Beasiswa dari Kemendikbud, Karyanya Pernah Dimuat di Majalah Gong

SRI Purnama Syam pernah menerima beasiswa seniman berprestasi dari kementrian pendidikan dan kebudayaan Republik Indonesia. Beasiswa ini diterimanya berkat totalitasnya dalam pengembangan kesenian daerah Jambi. Kini ia mengepalai Taman Buda...

0 Comments

Butuh Waktu 5 Bulan, Habiskan Rp 175 Juta untuk Modifiksi

UNTUK memodifikasi mobil sampai diikutkan dalam kontes mobil membutuhkan waktu yang tidak sebentar. Bahkan biaya yang dikeluarkan tidaklah sedikit, namun apabila sudah hobby hal tersebut tidaklah menjadi soal.   BAKAR   RUDI adala...

0 Comments

Bina Ratusan Petani, Banjir Masih Jadi Kendala

BANYAK lika-liku yang dirasakan ketika menjadi Penyuluh Pertanian. Selain merubah cara bertani alami masyarakat, penyuluh juga mengajarkan bagaimana cara bertani modren agar penghasilan meningkat dibandingkan bertami alami FATHUL MUBARAK ...

0 Comments

Kesenian Tradisi Bekawau yang Terancam Punah

TRADISI Bekawau merupakan salah satu kesenian tradisional asli dari Provinsi Jambi, tepatnya dari Desa Pulao Aro,  Kabupaten Merangin. Tapi sayang,  sampai saat ini hanya tinggal satu orang saja yang bisa memainkannya. DEDI AGUSPRIAD...

0 Comments

Nany Mawaddah, Protokoler Gubernur Jambi yang Juga Jago Baca Al-qur’an

MENJADI protokol memang menjadi suatu kebanggaan tersendiri bagi Nany Mawaddah. Apalagi menjadi protokoler orang nomor 1 di Provinsi Jambi ini. Namun, ada yang lebih mengagumkan yang dimiliki Nany. Dulu, dia pernah menjadi Qoriah tingkat Pr...

0 Comments

Pantang Menyerah, Beri yang Terbaik untuk Bangsa

MENJADI  polisi adalah cita-cita yang sedari kecil tertanam dalam diri Kasat Brimobda Jambi Kombes Pol Suhendri, meski besar di tengah keluarga yang berlatarbelakang swasta, namun cita-cita itu tumbuh hingga ia kini menyandang pangkat Ko...

0 Comments

Terpilih Sebagai Komandan Penurunan Bendera HUT RI di Istana, Kado Ulang Tahun Terindah

DI balikperawakannya yang tinggi besar plus kekar, ternyata tersimpan pribadi menyenangkan dan ramah pada semua kalangan. Itulah yang ditemukan pada diri Kasat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Suhendri yang secara langsung berkunjung ke Graha ...

0 Comments



add images