Hukum & Kriminal

Sapto Eddy Kembali Diperiksa

Setelah ditetapkan sebagai tersangka oleh penyidik Polda Jambi dalam kasus penipuan, Mantan Calon Wakil Bupati Tebo Sapto Eddy kembali menjalani pemeriksaan, Jumat (12/4) kemarin. Ia diperiksa Penyidik Subdit I Direktorat Reserse Krimi...

0 Comments

Polisi Kesulitan Cari Saksi Pembunuhan

BUNGO, Dua kasus pembunuhan yang terjadi di Bungo, seperti pembunuhan garin Masjid Raya dan tukang ojek beberapa waktu lalu, hingga kini belum terungkap. Ini merupakan tugas berat aparat kepolisian. Kasat Reskrim Polres Bunngo AKP Rica...

0 Comments

Mantan Camat Dituntut 3 tahun 5 bulan

Mantan Camat Mandiangin, Amrullah dituntut 3 tahun 5 bulan penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam kasus dugaan korupsi dana Bedah Rumah (Bedrum) 2011 di Kecamatan Mandiangin, Kabupaten Sarolangun. Selain dituntut pidana penjara, ...

0 Comments

Ipda Hendrik Temui Istri Tersangka di Hotel

Ipda Hendrik Silotonga, Panit II Opsnal Polsek Kotabaru harus menjalani pemeriksaan oleh jajaran Profesi dan Pengamanan (Propam) Polda Jambi akibat bertemu dengan istri Made, tersangka kasus pencurian 11 mobil truck di sebuah hotel di Kot...

0 Comments

Lima Kendaraan Tabrakan Beruntun

MUARA BUNGO, Tabrakan beruntun kembali terjadi di dusun Sungai Jawo, Senamat, Kecamatan Pelepat, Kabupaten Bungo.  Kecelakaan kali ini terjadi pada Kamis (11/4), pukul 13.00 WIB. Lima unit mobil yang terlibat dalam kecelakaan beruntu...

0 Comments

Pengacara: Hich Tak Terbukti Korupsi

Dalam nota pembelaan terdakwa kasus Damkar Tanjabtim, Abdullah Hich, pihak pengacara mengatakan bahwa Hich tidak terbukti korupsi seperti yang didakwakan oleh Jaksa.Di depan majelis hakim yang diketuai oleh Suprabowo, Sarbaini sebagai kuasa...

0 Comments

Mantan Dirut Divonis 20 Bulan

Mantan Direktur Utama (Dirut) Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Tanggo Rajo Kuala Tungkal, Justus Pasaribu dan Isman Ismail divonis 1 tahun 8 bulan penjara oleh majelis hakim dalam kasus dugaan korupsi kredit macet di BPR Tanggo Rajo Kuala Tung...

0 Comments

Lagi, Mahasiswa Jadi Korban

MUARA BUNGO, Kasus jambret sepertinya tidak ada henti-hentinya. Kali ini korbannya adalah Royca (21), mahasiswi, warga Taman Agung, Kecamatan Bantin III. Ia dijambret saat melintas di jalan Sungai Kerjan, Kecamatan Bungo Dani. Kerugian seki...

0 Comments

Polisi Amankan Motor Bodong

TEBO- Guna mengantisipasi dan menekan angka kriminalitas di wilayah Polsek Rimbo Ilir, Rabu (10/4), menggelar giat razia di Simpang Blok E Desa Sumber Agung. Razia difokuskan kepada pengendara baik roda dua maupun empat yang melintas. Petug...

0 Comments

Tahanan Polres Kerinci Kabur

SUNGAIPENUH, Salah seorang tahanan Polres Kerinci, Hilmawi berhasil kabur alias melarikan diri, dari ruang tahanan Polres Kerinci, Rabu (10/4) kemarin. Tersangka kasus dugaan penganiayaan ini diduga kabur saat meminta izin keluar hendak b...

0 Comments



add images